MONEV US SMK 2021

Pelaksanaan US dimulai sejak perencanaan yaitu membuat POS US di tingkat sekolah kemudian menyusun kisi-kisi dan soal US. Penyusunan kisi-kisi dan soal di SMK sangat memperhatikan kontekstualitas konten terhadap kompetensi keahlian dan Higher Order Thinking Skills (HOTS) serta kebahasaan. Setelah selesai soal tersusun kemudian dilanjutkan dengan tahap uji coba atau professional judgement. Profesional judgment meliputi telaah keterbacaan, telaah HOTS dan Kontekstualitas. Setelah itu pada tanggal 3-8 pelaksanaan ujian sekolah. 


Pada waktu Ujian Sekolah harus diukur keterlaksanaan kesesuaian dengan POS dan ketercapaian tujuan evaluasi melalui Kegiatan Monitoring dan Evaluasi dengan Instrumen sebagai berikuti: 

No comments :