Bahan IHT SMK 2019

Sekolah berkewajiban mempersiapkan pembelajaran untuk satu tahun kedepan dengan melalui IHT, Workshop, lokakarya, FGD atau apapun kegiatan tersebut. Guru-guru memperoleh update paradigma dan perkembangan atau trend terbaru dalam membelajarkan siswanya baik model, metode dan konten berdasarkan perkembangan Spektrum, SKKNI atau masukan dari DUDI.
Berikut materi yang bisa diunduh untuk IHT 2019 di Tasikmalaya
  1. TPMPS Dilakukan oleh Guru Nasional (A) dan Kewilayahan (B) /Normatif dan Adaptif
  2. Kebjijakan
3. Penyelarasan: Dilaksanakan oleh Guru C2C3 bersama Perwakilan DUDI
4. Sumber Belajar Vokasi
5. KTSP

No comments :